KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Spekulasi pasar perusahaan investasi Northstar Equity Patners melepas 37,9% kepemilikan saham di PT Delta Dunia Makmur (DOID) kembali mencuat. Kabar yang beredar, China Investment Corporation (CIC) siap menampung saham Northstar. Transaksi jual beli saham ini kabarnya sudah dekat. Dua sumber Kontan.co.id menyebut, Northstar siap melepas saham DOID ke CIC, meski merugi. “Deal bahkan sudah mengerucut pada harga tertentu,” tandas sumber tersebut tanpa bersedia menyebut harga kesepakatan kedua pihak.
CIC dikabarkan gantikan Northstar di DOID dalam waktu dekat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Spekulasi pasar perusahaan investasi Northstar Equity Patners melepas 37,9% kepemilikan saham di PT Delta Dunia Makmur (DOID) kembali mencuat. Kabar yang beredar, China Investment Corporation (CIC) siap menampung saham Northstar. Transaksi jual beli saham ini kabarnya sudah dekat. Dua sumber Kontan.co.id menyebut, Northstar siap melepas saham DOID ke CIC, meski merugi. “Deal bahkan sudah mengerucut pada harga tertentu,” tandas sumber tersebut tanpa bersedia menyebut harga kesepakatan kedua pihak.