KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) mencatatkan kinerja apik di kuartal I-2018 dengan meraup laba Rp 877 miliar atau tumbuh 37% year on year (yoy). Adapun earnings per share mencapai Rp 34,98. Pertumbuhan laba bersih tersebut didorong oleh pendapatan non bunga yang tumbuh 38,5% menjadi Rp 992 miliar serta penurunan pada biaya pencadangan sebesar 21,2% yoy. Presiden Direktur CIMB Niaga, Tigor M. Siahaan dalam keterangan persnya, Selasa (25/4) mengatakan, kinerja positif pada kuartal I-2018 seiring dengan kondisi makro ekonomi yang menunjukkan perbaikan secara perlahan.
CIMB Niaga raup laba bersih Rp 877 miliar di kuartal I-2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) mencatatkan kinerja apik di kuartal I-2018 dengan meraup laba Rp 877 miliar atau tumbuh 37% year on year (yoy). Adapun earnings per share mencapai Rp 34,98. Pertumbuhan laba bersih tersebut didorong oleh pendapatan non bunga yang tumbuh 38,5% menjadi Rp 992 miliar serta penurunan pada biaya pencadangan sebesar 21,2% yoy. Presiden Direktur CIMB Niaga, Tigor M. Siahaan dalam keterangan persnya, Selasa (25/4) mengatakan, kinerja positif pada kuartal I-2018 seiring dengan kondisi makro ekonomi yang menunjukkan perbaikan secara perlahan.