KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ciptadana Asset Management resmi mencatatkan dana investasi real estate (DIRE) Ciptadana Properti Perhotelan Padjadjaran (DIRE Padjadjaran) sebaga DIRE pertama di tahun 2019. DIRE dengan kode efek XCIS ini berisikan aset Hotel Padjadjaran Suites yang terletak di kota Bogor, Jawa Barat senilai Rp 114,79 miliar. Unit penyertaan yang dilepas sebanyak 1,05 miliar unit dengan harga penawaran sebesar Rp 100 per unit. Ditemui saat pencatatan DIRE, Presiden Direktur Ciptadana Asset Management, Paula Rianty Komarudin mengatakan, sejak hari pertama penerbitan, jumlah investor DIRE Padjajaran telah mencapai lebih dari 100 investor, dengan jumlah mayoritas yakni 90% lebih investor berasal dari anggota koperasi.
Ciptadana Asset Management catatkan DIRE di BEI dengan yield 9,01%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ciptadana Asset Management resmi mencatatkan dana investasi real estate (DIRE) Ciptadana Properti Perhotelan Padjadjaran (DIRE Padjadjaran) sebaga DIRE pertama di tahun 2019. DIRE dengan kode efek XCIS ini berisikan aset Hotel Padjadjaran Suites yang terletak di kota Bogor, Jawa Barat senilai Rp 114,79 miliar. Unit penyertaan yang dilepas sebanyak 1,05 miliar unit dengan harga penawaran sebesar Rp 100 per unit. Ditemui saat pencatatan DIRE, Presiden Direktur Ciptadana Asset Management, Paula Rianty Komarudin mengatakan, sejak hari pertama penerbitan, jumlah investor DIRE Padjajaran telah mencapai lebih dari 100 investor, dengan jumlah mayoritas yakni 90% lebih investor berasal dari anggota koperasi.