JAKARTA. Citibank Indonesia mengakui tahun ini pertumbuhan ekonomi nasional memang melambat dan penuh tekanan. Namun bank asal Amerika Serikat ini optimis tetap mampu meraih pertumbuhan laba bersih di Indonesia. Berdasarkan data Bank Indonesia per September 2014, laba bersih Citibank Indonesia tumbuh dari RP 1,56 triliun di kuartal III 2013 menjadi Rp 1,84 triliun di kuartal III 2014 atau tumbuh 17,94% secara year on year (yoy). "Kenaikan laba tersebut disebabkan oleh berbagai faktor internal dan eksternal. Kenaikan laba bersih tersebut disebabkan oleh peningkatan pendapatan bunga bersih sebesar 16,50%," kata Agung kepada KONTAN, Senin (24/11).
Citibank Indonesia yakin labanya tetap tumbuh
JAKARTA. Citibank Indonesia mengakui tahun ini pertumbuhan ekonomi nasional memang melambat dan penuh tekanan. Namun bank asal Amerika Serikat ini optimis tetap mampu meraih pertumbuhan laba bersih di Indonesia. Berdasarkan data Bank Indonesia per September 2014, laba bersih Citibank Indonesia tumbuh dari RP 1,56 triliun di kuartal III 2013 menjadi Rp 1,84 triliun di kuartal III 2014 atau tumbuh 17,94% secara year on year (yoy). "Kenaikan laba tersebut disebabkan oleh berbagai faktor internal dan eksternal. Kenaikan laba bersih tersebut disebabkan oleh peningkatan pendapatan bunga bersih sebesar 16,50%," kata Agung kepada KONTAN, Senin (24/11).