JAKARTA. Citi Indonesia sudah menyiapkan beberapa strategi di bisnis pengelolaan dana nasabah kaya (wealth management). Strategi ini seiring dengan potensi yang cukup besar dan pengelolaan dana nasabah setelah diberikannya rating layak investasi dan lembaga rating internasional S&P. Batara Sianturi, Chief Executive Officer Citi Indonesia mengatakan meningkatkan pilihan produk dan jasa wealth management melalui kerja sama dengan partner manager investasi merupakan salah strategi. “Kami menyesuaikan produk investasi alternatif sesuai profil dan keinginan nasaah,” ujar Batara kepada KONTAN, Jumat (14/7).
Citibank perkuat digital bisnis wealth management
JAKARTA. Citi Indonesia sudah menyiapkan beberapa strategi di bisnis pengelolaan dana nasabah kaya (wealth management). Strategi ini seiring dengan potensi yang cukup besar dan pengelolaan dana nasabah setelah diberikannya rating layak investasi dan lembaga rating internasional S&P. Batara Sianturi, Chief Executive Officer Citi Indonesia mengatakan meningkatkan pilihan produk dan jasa wealth management melalui kerja sama dengan partner manager investasi merupakan salah strategi. “Kami menyesuaikan produk investasi alternatif sesuai profil dan keinginan nasaah,” ujar Batara kepada KONTAN, Jumat (14/7).