JAKARTA. Perusahaan transportasi PT Citra Maharlika Nusantara Corpora Tbk tengah menyusun proposal perdamaian untuk menyelesaikan tagihan kepada para krediturnya, sebagai bagian dari proses Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU). Direktur Citra Maharlika, leonard Stephen Jonathan mengatakan, pihaknya dalam proses menyusun proposal perdamaian. Prosesnya pun diharapkan dapat selesai sebelum rapat kreditur 8 Desember nanti. "Sampai saat ini proposal masih dalam bentuk kerangka, tapi kami memiliki komitmen dan iktikad baik untuk menyelesaikan tagihan dengan seluruh kreditur," ungkapnya dalam rapat kreditur, Selasa (29/11).
Citra Maharlika susun proposal perdamaian
JAKARTA. Perusahaan transportasi PT Citra Maharlika Nusantara Corpora Tbk tengah menyusun proposal perdamaian untuk menyelesaikan tagihan kepada para krediturnya, sebagai bagian dari proses Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU). Direktur Citra Maharlika, leonard Stephen Jonathan mengatakan, pihaknya dalam proses menyusun proposal perdamaian. Prosesnya pun diharapkan dapat selesai sebelum rapat kreditur 8 Desember nanti. "Sampai saat ini proposal masih dalam bentuk kerangka, tapi kami memiliki komitmen dan iktikad baik untuk menyelesaikan tagihan dengan seluruh kreditur," ungkapnya dalam rapat kreditur, Selasa (29/11).