KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) membidik penyaluran pembiayaan multiguna bisa mencapai sebesar Rp 8,07 triliun sepanjang 2026. Presiden Direktur CNAF Ristiawan Suherman mengatakan, pembiayaan multiguna masih menjadi salah satu fokus utama perusahaan untuk menjaga pertumbuhan pembiayaan di tengah kondisi pasar pembiayaan yang menantang. “Tahun 2026 ini, target CNAF untuk penyaluran pembiayaan baru multiguna sebesar Rp 8,07 triliun," ujar Ristiawan kepada Kontan, Jumat (23/1/2026).
CNAF Targetkan Pembiayaan Multiguna Capai Rp 8,07 Triliun Sepanjang 2026
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) membidik penyaluran pembiayaan multiguna bisa mencapai sebesar Rp 8,07 triliun sepanjang 2026. Presiden Direktur CNAF Ristiawan Suherman mengatakan, pembiayaan multiguna masih menjadi salah satu fokus utama perusahaan untuk menjaga pertumbuhan pembiayaan di tengah kondisi pasar pembiayaan yang menantang. “Tahun 2026 ini, target CNAF untuk penyaluran pembiayaan baru multiguna sebesar Rp 8,07 triliun," ujar Ristiawan kepada Kontan, Jumat (23/1/2026).
TAG: