KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 1,26% dalam sepekan terakhir. Penguatan IHSG sepekan ini merupakan akumulasi perdagangan tiga hari terakhir, yakni Senin (20/3), Selasa (21/3), dan Jumat (24/3) dibandingkan dengan posisi akhir pekan lalu. Tapi, IHSG masih tercatat turun 1,29% sejak awal tahun. Menurut data BEI, investor mencatat akumulasi net sell Rp 2,07 triliun di seluruh pasar pada tiga hari perdagangan pekan ini. Baca Juga: Suku Bunga The Fed Naik, IHSG Masih Berpotensi Menguat di Jangka Panjang
- PT Black Diamond Resources Tbk (COAL) 36,36%
- PT Telefast Indonesia Tbk (TFAS) 33,85%
- PT Saptausaha Gemilangindah Tbk (SAGE) 33,33%
- PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) 30,56%
- PT Solusi Kemasan Digital Tbk (PACK) 27,69%
- PT Pelita Teknologi Global Tbk (CHIP) 27,37%
- PT PAM Mineral Tbk (NICL) 27,15%
- PT Data Sinergitama Jaya Tbk (ELIT) 24,14%
- PT Bersama Zatta Jaya Tbk (ZATA) 20,69%
- PT Widodo Makmur Perkasa Tbk (WMPP) 19,61%
- PT Makmur Berkah Amanda Tbk (AMAN) -19,25%
- PT Tera Data Indonusa Tbk (AXIO) -18,54%
- PT Menthobi Karyatama Raya Tbk (MKTR) -17,99%
- PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) -17,98%
- PT Cashlez Worldwide Indonesia Tbk (CASH) -16,90%
- PT Dwi Guna Laksana Tbk (DWGL) -16,84%
- PT Argo Pantes Tbk (ARGO) -16,79%
- PT Chemstar Indonesia Tbk (CHEM) -14,81%
- PT Perdana Bangun Pusaka Tbk (KONI) -13,69%
- PT Duta Intidaya Tbk (DAYA) -13,50%