KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Colliers memprediksi tren penyewaan gedung perkantoran bakal lebih marak dibandingkan penjualan gedung. Adapun beberapa sektor bisnis seperti e-commerce, co-working space dan infrastruktur bakal menjadi sektor bisnis yang memiliki kebutuhan terhadap gedung perkantoran pada tahun ini. Senior Director Office Services Colliers, Bagus Adikusumo mengatakan, rata-rata pemilik gedung atau strata title tidak akan menjual gedungnya jika penawarannya terlalu rendah lantaran mereka sudah menggelontorkan dana untuk membangun gedung dan mematok harga. "Sehingga mereka memilih untuk menyewakan ketika kondisi pasar belum baik untuk menjual," kata Bagus, Selasa (9/1).
Colliers prediksi sewa gedung bakal lebih populer
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Colliers memprediksi tren penyewaan gedung perkantoran bakal lebih marak dibandingkan penjualan gedung. Adapun beberapa sektor bisnis seperti e-commerce, co-working space dan infrastruktur bakal menjadi sektor bisnis yang memiliki kebutuhan terhadap gedung perkantoran pada tahun ini. Senior Director Office Services Colliers, Bagus Adikusumo mengatakan, rata-rata pemilik gedung atau strata title tidak akan menjual gedungnya jika penawarannya terlalu rendah lantaran mereka sudah menggelontorkan dana untuk membangun gedung dan mematok harga. "Sehingga mereka memilih untuk menyewakan ketika kondisi pasar belum baik untuk menjual," kata Bagus, Selasa (9/1).