KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Commonwealth Indonesia menargetkan pertumbuhan bisnis wealth management pada tahun ini bisa naik 20%-25%. Kenaikan ini lebih tinggi dibanding periode sama 2016 yang sebesar 15%-20%. Ivan Jaya, Head of Wealth Management and Retail Digital Bussiness Bank Commonwealth Indonesia bilang untuk meningkatkan dana kelolaan atau asset under management (AUM), bank sudah menyiapkan tiga strategi. "Pertama, berusaha menggunakan komunikasi kepada nasabah secara optimal," kata Ivan kepada kontan.co.id, Rabu (10/1).
Commonwealth Targetkan Wealth Management Naik 20%-
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Commonwealth Indonesia menargetkan pertumbuhan bisnis wealth management pada tahun ini bisa naik 20%-25%. Kenaikan ini lebih tinggi dibanding periode sama 2016 yang sebesar 15%-20%. Ivan Jaya, Head of Wealth Management and Retail Digital Bussiness Bank Commonwealth Indonesia bilang untuk meningkatkan dana kelolaan atau asset under management (AUM), bank sudah menyiapkan tiga strategi. "Pertama, berusaha menggunakan komunikasi kepada nasabah secara optimal," kata Ivan kepada kontan.co.id, Rabu (10/1).