KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Jasamarga Transjawa Tol memberlakukan contraflow atau rekayasa lalu lintas lawan arus di jalan Tol Jakarta-Cikampek untuk mengantisipasi kemacetan saat arus mudik Lebaran, Jumat (5/4/2024). Vice President Corporate Secretary and Legal PT Jasamarga Transjawa Tol Ria Marlinda Paallo mengatakan, contraflow dilakukan sejak pukul 18.52 WIB. "Atas diskresi dari pihak Kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol melakukan perpanjangan contraflow dari KM 47-KM 70 arah Cikampek, Jalan Tol Jakarta-Cikampek pukul 18.52 WIB," ujar Ria dalam keterangannya.
Contraflow Diberlakukan di Jalan Tol Jakarta-Cikampek Antisipasi Kemacetan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Jasamarga Transjawa Tol memberlakukan contraflow atau rekayasa lalu lintas lawan arus di jalan Tol Jakarta-Cikampek untuk mengantisipasi kemacetan saat arus mudik Lebaran, Jumat (5/4/2024). Vice President Corporate Secretary and Legal PT Jasamarga Transjawa Tol Ria Marlinda Paallo mengatakan, contraflow dilakukan sejak pukul 18.52 WIB. "Atas diskresi dari pihak Kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol melakukan perpanjangan contraflow dari KM 47-KM 70 arah Cikampek, Jalan Tol Jakarta-Cikampek pukul 18.52 WIB," ujar Ria dalam keterangannya.