KONTAN.CO.ID - Jakarta. Kasus positif Covid-19 dari klaster perkantoran di Jakarta dalam tren meningkat pada April 2021. Euforia program vaksinasi Covid-19 diperkirakan menyebabkan para perusahaan dan pekerja kantoran kendor menjalankan protokol kesehatan sehingga rawan terinfeksi virus corona. Kasus Covid-19 dari klaster perkantoran sempat meningkat pada periode 5-18 April 2021. Pada periode 05-11 April, tercatat ada 157 kasus konfirmasi COVID-19 dari 78 perkantoran di DKI Jakarta. Sedangkan pada periode 12-18 April, tercatat ada 425 kasus konfirmasi COVID-19 dari 177 perkantoran. Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi dan Energi (Disnakertrans) DKI Jakarta merilis data jumlah kantor yang ditutup lantaran memiliki kasus Covid-19. Data tersebut dihimpun pada periode 11 Januari sampai dengan 26 April 2021.
Covid-19 klaster perkantoran di Jakarta naik, ini daerah dengan kasus terbanyak
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Kasus positif Covid-19 dari klaster perkantoran di Jakarta dalam tren meningkat pada April 2021. Euforia program vaksinasi Covid-19 diperkirakan menyebabkan para perusahaan dan pekerja kantoran kendor menjalankan protokol kesehatan sehingga rawan terinfeksi virus corona. Kasus Covid-19 dari klaster perkantoran sempat meningkat pada periode 5-18 April 2021. Pada periode 05-11 April, tercatat ada 157 kasus konfirmasi COVID-19 dari 78 perkantoran di DKI Jakarta. Sedangkan pada periode 12-18 April, tercatat ada 425 kasus konfirmasi COVID-19 dari 177 perkantoran. Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi dan Energi (Disnakertrans) DKI Jakarta merilis data jumlah kantor yang ditutup lantaran memiliki kasus Covid-19. Data tersebut dihimpun pada periode 11 Januari sampai dengan 26 April 2021.