KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ctrip 360, startup penyediaan VR Technology, Creative Content production, Live Streaming, dan E-commerce menjalin kerja sama dengan Persatuan Usaha Mikro Kecil Menengah Indonesia (Perumkmindo) dalam rangka membantu Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam memaksimalkan bisnis melalui platform digital. James Du selaku CEO PT CTRIP Technology Indonesia mengatakan, pihaknya terus berupaya membantu mendigitalisasikan UMKM di Indonesia. "Kolaborasi antara Ctrip 360 dengan Perumkmindo merupakan upaya untuk membantu itu," katanya dalam keterangan resminya, Selasa (21/12). Ctrip 360 akan membuka kelas training edukasi digital marketing yang akan membantu para pelaku UMKM untuk mengoptimalkan platform digital dalam berbisnis seperti membuat content untuk product dan cara berjualan melalui live streaming.
Ctrip 360 Gandeng Perumkmindo Bantu Mendigitalisasikan UMKM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ctrip 360, startup penyediaan VR Technology, Creative Content production, Live Streaming, dan E-commerce menjalin kerja sama dengan Persatuan Usaha Mikro Kecil Menengah Indonesia (Perumkmindo) dalam rangka membantu Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam memaksimalkan bisnis melalui platform digital. James Du selaku CEO PT CTRIP Technology Indonesia mengatakan, pihaknya terus berupaya membantu mendigitalisasikan UMKM di Indonesia. "Kolaborasi antara Ctrip 360 dengan Perumkmindo merupakan upaya untuk membantu itu," katanya dalam keterangan resminya, Selasa (21/12). Ctrip 360 akan membuka kelas training edukasi digital marketing yang akan membantu para pelaku UMKM untuk mengoptimalkan platform digital dalam berbisnis seperti membuat content untuk product dan cara berjualan melalui live streaming.