JAKARTA. Mendorong kredit pada sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) menjadi perhatian Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam Paket Kebijakan Ekonomi jilid III. Ketua OJK Muliaman D. Hadad mengatakan, akan melonggarkan usaha modal ventura. Pasalnya, perusahaan modal ventura (PMV) berperan penting dalam kebutuhan dana UMKM, khususnya bisnis start-up. "Pengusaha start-up merupakan pengusaha pemula yang kadang susah mendapat pendanaan," kata Muliaman, Rabu (7/10).
CV akan boleh jalankan bisnis modal ventura
JAKARTA. Mendorong kredit pada sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) menjadi perhatian Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam Paket Kebijakan Ekonomi jilid III. Ketua OJK Muliaman D. Hadad mengatakan, akan melonggarkan usaha modal ventura. Pasalnya, perusahaan modal ventura (PMV) berperan penting dalam kebutuhan dana UMKM, khususnya bisnis start-up. "Pengusaha start-up merupakan pengusaha pemula yang kadang susah mendapat pendanaan," kata Muliaman, Rabu (7/10).