BEIJING. Keuntungan raksasa minyak milik pemerintah China, Sinopec naik menjadi 10 miliar yuan (US$ 1,6 miliar) pada periode Januari-November. Namun sayang, kantor berita Xinhua tersebut tidak menginformasikan kinerja laba periode sebelumnya. Huang Shuhe, wakil ketua Pengawasan Aset dan Administrasi Komisi milik China (SASAC) mengatakan, Sinopec yang bersatus sebagai perusahaan milik negara (BUMN) itu membukukan kinerja yang kuat di Januari - November. Selain Sinopec, ada 10 perusahaan BUMN milik China lainnya yang mencatat kinerja positif di tahun 2013. Mereka adalah; China Guodian Corporation, China Resources ( Holdings ), First Automobile Works Group, dan Huaneng Group,
Dalam 11 bulan, Sinopec setor laba US$ 1,6 miliar
BEIJING. Keuntungan raksasa minyak milik pemerintah China, Sinopec naik menjadi 10 miliar yuan (US$ 1,6 miliar) pada periode Januari-November. Namun sayang, kantor berita Xinhua tersebut tidak menginformasikan kinerja laba periode sebelumnya. Huang Shuhe, wakil ketua Pengawasan Aset dan Administrasi Komisi milik China (SASAC) mengatakan, Sinopec yang bersatus sebagai perusahaan milik negara (BUMN) itu membukukan kinerja yang kuat di Januari - November. Selain Sinopec, ada 10 perusahaan BUMN milik China lainnya yang mencatat kinerja positif di tahun 2013. Mereka adalah; China Guodian Corporation, China Resources ( Holdings ), First Automobile Works Group, dan Huaneng Group,