KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Para ilmuwan menemukan, bumi bergerak lebih cepat daripada yang pernah terjadi dalam 50 tahun terakhir. Bahkan para ahli percaya, tahun 2021 akan menjadi tahun terpendek dalam beberapa dekade. Tapi jangan terlalu bersemangat. Kita mungkin bahkan tidak akan melihat perbedaannya karena hanya akan lebih pendek dalam hitungan milidetik. Melansir BBC pada Januari 2021 lalu, hal ini karena perputaran bumi pada porosnya lebih cepat daripada yang telah dilakukannya dalam beberapa dekade. Itu sebabnya, hari-harinya sedikit lebih pendek.
Dampak bumi berputar lebih cepat: 2021 jadi tahun terpendek dalam beberapa dekade
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Para ilmuwan menemukan, bumi bergerak lebih cepat daripada yang pernah terjadi dalam 50 tahun terakhir. Bahkan para ahli percaya, tahun 2021 akan menjadi tahun terpendek dalam beberapa dekade. Tapi jangan terlalu bersemangat. Kita mungkin bahkan tidak akan melihat perbedaannya karena hanya akan lebih pendek dalam hitungan milidetik. Melansir BBC pada Januari 2021 lalu, hal ini karena perputaran bumi pada porosnya lebih cepat daripada yang telah dilakukannya dalam beberapa dekade. Itu sebabnya, hari-harinya sedikit lebih pendek.