KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI) memutuskan akan menghentikan kegiatan produksi untuk sementara pada tanggal 13 - 24 April 2020. Selain dilakukan sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan pemerintah dalam menangani wabah virus corona (Covid-19), hal ini juga dilakukan sebagai respon untuk menyikapi perlambatan pasar truk dan bus di Indonesia serta gangguan pasokan komponen impor dari luar negeri. Baca Juga: Layanan ojek menghilang dari aplikasi Gojek dan Grab, asosiasi ojol layangkan protes
Dampak corona, Hino Motors Manufacturing Indonesia akan hentikan produksi sementara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI) memutuskan akan menghentikan kegiatan produksi untuk sementara pada tanggal 13 - 24 April 2020. Selain dilakukan sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan pemerintah dalam menangani wabah virus corona (Covid-19), hal ini juga dilakukan sebagai respon untuk menyikapi perlambatan pasar truk dan bus di Indonesia serta gangguan pasokan komponen impor dari luar negeri. Baca Juga: Layanan ojek menghilang dari aplikasi Gojek dan Grab, asosiasi ojol layangkan protes