KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak dari perhelatan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 akan terasa pada pertumbuhan ekonomi kuartal IV-2023. Tim Riset Bank DBS mengungkapkan, dimulainya periode kampanye pra pemilu akan memberi dorongan pada konsumsi rumah tangga. Akan tetapi, dalam hasil riset yang diterima Kontan.co.id, Selasa (14/11), Tim Riset DBS mengingatkan permintaan masyarakat akan menemui tantangan pada akhir tahun ini.
Dampak Pemilu 2024 Mulai Terasa pada Kuartal IV-2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak dari perhelatan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 akan terasa pada pertumbuhan ekonomi kuartal IV-2023. Tim Riset Bank DBS mengungkapkan, dimulainya periode kampanye pra pemilu akan memberi dorongan pada konsumsi rumah tangga. Akan tetapi, dalam hasil riset yang diterima Kontan.co.id, Selasa (14/11), Tim Riset DBS mengingatkan permintaan masyarakat akan menemui tantangan pada akhir tahun ini.