KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mitra Keluarga Karyasehat Tbk (MIKA) belum menyerap sepenuhnya dana hasil initial public offering (IPO). Sisa dana tersebut juga masih tergolong besar. Berdasarkan laporan resmi perusahaan, Jumat (13/10), sisa dananya masih sebesar Rp 735,96 miliar. Dengan kata lain, MIKA baru menggunakan Rp 454,48 miliar atau setara 37% dari perolehan IPO, yaitu Rp 1,24 triliun. MIKA menghelat IPO pada 12 Maret 2015. Realisasi penggunaan dana terbesar berasal dari biaya pembangunan rumah sakit baru. MIKA telah menggunakan Rp 196,51 miliar pada pos pengeluaran tersebut.
Dana IPO MIKA baru terserap 37%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mitra Keluarga Karyasehat Tbk (MIKA) belum menyerap sepenuhnya dana hasil initial public offering (IPO). Sisa dana tersebut juga masih tergolong besar. Berdasarkan laporan resmi perusahaan, Jumat (13/10), sisa dananya masih sebesar Rp 735,96 miliar. Dengan kata lain, MIKA baru menggunakan Rp 454,48 miliar atau setara 37% dari perolehan IPO, yaitu Rp 1,24 triliun. MIKA menghelat IPO pada 12 Maret 2015. Realisasi penggunaan dana terbesar berasal dari biaya pembangunan rumah sakit baru. MIKA telah menggunakan Rp 196,51 miliar pada pos pengeluaran tersebut.