KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dana kelolaan alias asset under management (AUM) reksadana pasar uang pada Februari 2023 tercatat turun dari bulan Januari 2023. Melansir data OJK, AUM reksadana pasar uang pada Februari 2023 sebesar Rp 82,9 triliun. Angka itu turun dari AUM reksadana pasar uang pada bulan Januari 2023 yang tercatat Rp 88,6 triliun. Research Analyst Infovesta Kapital Advisori Arjun Ajwani mengatakan, penurunan AUM di bulan Februari tak hanya dialami oleh reksadana pasar uang, tetapi juga jenis lain, seperti reksadana saham dan pendapatan tetap.
Dana Kelolaan (AUM) Reksadana Pasar Uang Turun di Februari 2023, Ini Sentimennya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dana kelolaan alias asset under management (AUM) reksadana pasar uang pada Februari 2023 tercatat turun dari bulan Januari 2023. Melansir data OJK, AUM reksadana pasar uang pada Februari 2023 sebesar Rp 82,9 triliun. Angka itu turun dari AUM reksadana pasar uang pada bulan Januari 2023 yang tercatat Rp 88,6 triliun. Research Analyst Infovesta Kapital Advisori Arjun Ajwani mengatakan, penurunan AUM di bulan Februari tak hanya dialami oleh reksadana pasar uang, tetapi juga jenis lain, seperti reksadana saham dan pendapatan tetap.