KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati kembali menghadiri perhelatan Pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral G20 (FMCBG) ke-3 di bawah Presidensi Indonesia. Dalam pertemuan tersebut, Sri Mulyani menyinggung isu kesehatan global yang telah menjadi agenda prioritas sejak Presiden G20 Indonesia tahun lalu. Untuk itu, Sri Mulyani mendorong negara-negara G20 untuk terus menjaga kolaborasi antara Menteri Keuangan dan Menteri Kesehatan untuk kesiapsiagaan dan penanggulangan pandemi.
Dana Pandemi Baru Terkumpul US$ 1,7 Miliar, Sri Mulyani: Masih Jauh Dari Target
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati kembali menghadiri perhelatan Pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral G20 (FMCBG) ke-3 di bawah Presidensi Indonesia. Dalam pertemuan tersebut, Sri Mulyani menyinggung isu kesehatan global yang telah menjadi agenda prioritas sejak Presiden G20 Indonesia tahun lalu. Untuk itu, Sri Mulyani mendorong negara-negara G20 untuk terus menjaga kolaborasi antara Menteri Keuangan dan Menteri Kesehatan untuk kesiapsiagaan dan penanggulangan pandemi.