KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wabah corona (Covid-19) memukul ekonomi negara-negara di dunia sehingga mengalami pertumbuhan ekonomi negatif bahkan cukup dalam. Tak terkecuali juga Indonesia. Berdasarkan data Kementerian Keuangan, pandemi Covid-19 membuat beberapa negara-negara G-20 mengucurkan stimulus dengan total lebih dari US$ 8 triliun atau lebih dari 10% dari PDB dunia. Misalnya saja Jerman, salah satu negara dengan tingkat ekonomi cukup besar ini mengalokasikan stimulus hingga sekitar 19,3% dari PDB. Kemudian Jepang, yang merupakan salah satu kekuatan ekonomi cukup penting baik di regional maupun global mengucurkan stimulus hingga 18,2% dari PDB.
Dana stimulus untuk memulihkan ekonomi sudah sangat signifikan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wabah corona (Covid-19) memukul ekonomi negara-negara di dunia sehingga mengalami pertumbuhan ekonomi negatif bahkan cukup dalam. Tak terkecuali juga Indonesia. Berdasarkan data Kementerian Keuangan, pandemi Covid-19 membuat beberapa negara-negara G-20 mengucurkan stimulus dengan total lebih dari US$ 8 triliun atau lebih dari 10% dari PDB dunia. Misalnya saja Jerman, salah satu negara dengan tingkat ekonomi cukup besar ini mengalokasikan stimulus hingga sekitar 19,3% dari PDB. Kemudian Jepang, yang merupakan salah satu kekuatan ekonomi cukup penting baik di regional maupun global mengucurkan stimulus hingga 18,2% dari PDB.