KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah terjadi defisit pada September 2019, Danareksa Research Institute (DRI) melihat Indeks Harga Konsumen akan mengalami inflasi tipis pada Oktober 2019. Berdasarkan rilis dari DRI tentang proyeksi inflasi pada Oktober 2019, Rabu (30/10), inflasi pada bulan ini akan sebesar 0,16% (mom) atau bila dilihat secara year on year akan sebesar 3,27%. Ini terjadi karena harga bahan pangan bergejolak di Oktober yang mengalami kenaikan, salah satunya beras. DRI melihat bahwa kenaikan harga bahan pangan ini disebabkan oleh kemarau panjang yang menyebabkan produksi beras terganggu.
Danareksa: Proyeksi inflasi Oktober sebesar 0,16%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah terjadi defisit pada September 2019, Danareksa Research Institute (DRI) melihat Indeks Harga Konsumen akan mengalami inflasi tipis pada Oktober 2019. Berdasarkan rilis dari DRI tentang proyeksi inflasi pada Oktober 2019, Rabu (30/10), inflasi pada bulan ini akan sebesar 0,16% (mom) atau bila dilihat secara year on year akan sebesar 3,27%. Ini terjadi karena harga bahan pangan bergejolak di Oktober yang mengalami kenaikan, salah satunya beras. DRI melihat bahwa kenaikan harga bahan pangan ini disebabkan oleh kemarau panjang yang menyebabkan produksi beras terganggu.