KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Danareksa Research Intitute (DRI) memperkirakan neraca perdagangan Indonesia akan mengalami surplus sebesar US$ 0,49 miliar alias Rp 490 juta pada Mei 2020, setelah tercatat defisit US$ 350 juta pada April 2020. Surplus ini disebabkan oleh penurunan impor yang lebih besar daripada penurunan ekspor. Penurunan impor diperkirakan akan sebesar US$ 210 juta atau 1,67% month on month (mom) dan penurunan ekspor diprediksi akan sebesar US$ 100 juta atau 0,77% mom. Baca Juga: Kekhawatiran gelombang kedua corona akan menekan rupiah, dolar AS jadi safe haven
Danareksa Research Intitute prediksi neraca dagang Mei 2020 surplus US$ 0,49 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Danareksa Research Intitute (DRI) memperkirakan neraca perdagangan Indonesia akan mengalami surplus sebesar US$ 0,49 miliar alias Rp 490 juta pada Mei 2020, setelah tercatat defisit US$ 350 juta pada April 2020. Surplus ini disebabkan oleh penurunan impor yang lebih besar daripada penurunan ekspor. Penurunan impor diperkirakan akan sebesar US$ 210 juta atau 1,67% month on month (mom) dan penurunan ekspor diprediksi akan sebesar US$ 100 juta atau 0,77% mom. Baca Juga: Kekhawatiran gelombang kedua corona akan menekan rupiah, dolar AS jadi safe haven