KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Wishnutama Kusubandio menargetkan dapat menarik devisa Rp 13 triliun dari wisatawan mancanegara (wisman) pada 2020. Angka tersebut merupakan timbal balik dari stimulus yang dikeluarkan pemerintah untuk menggenjot sektor pariwisata. Asal tahu saja pemerintah mengeluarkan Rp 298 miliar untuk menjadi stimulus bagi wisman. Baca Juga: Sri Mulyani beberkan sejumlah strategi pemerintah untuk genjot industri pariwisata
Dapat stimulus Rp 298 miliar, Wishnutama bidik devisa Rp 13 triliun dari wisatawan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Wishnutama Kusubandio menargetkan dapat menarik devisa Rp 13 triliun dari wisatawan mancanegara (wisman) pada 2020. Angka tersebut merupakan timbal balik dari stimulus yang dikeluarkan pemerintah untuk menggenjot sektor pariwisata. Asal tahu saja pemerintah mengeluarkan Rp 298 miliar untuk menjadi stimulus bagi wisman. Baca Juga: Sri Mulyani beberkan sejumlah strategi pemerintah untuk genjot industri pariwisata