KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Sosial (Kemensos) mendapat alokasi anggaran Rp 79,58 triliun pada tahun 2025. Hal ini telah mendapat persetujuan antara Badan Anggaran (Banggar) DPR dan pemerintah. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Muhadjir Effendy mengatakan, tren anggaran Kementerian Sosial mulai tahun 2021-2025 secara umum menurun. Yakni dari Rp 108 triliun pada tahun 2021 menjadi Rp 77,18 triliun pada tahun 2025. Setelah proses pembahasan di Banggar DPR, diputuskan bahwa Kemensos mendapat tambahan anggaran sebanyak Rp 2,4 triliun.
Dapat Tambahan, Anggaran Kementerian Sosial Tahun 2025 Capai Rp 79,58 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Sosial (Kemensos) mendapat alokasi anggaran Rp 79,58 triliun pada tahun 2025. Hal ini telah mendapat persetujuan antara Badan Anggaran (Banggar) DPR dan pemerintah. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Muhadjir Effendy mengatakan, tren anggaran Kementerian Sosial mulai tahun 2021-2025 secara umum menurun. Yakni dari Rp 108 triliun pada tahun 2021 menjadi Rp 77,18 triliun pada tahun 2025. Setelah proses pembahasan di Banggar DPR, diputuskan bahwa Kemensos mendapat tambahan anggaran sebanyak Rp 2,4 triliun.
TAG: