JAKARTA. Tersangka perkara dana hibah Jawa Timur, La Nyalla Mattalitti terditeksi berpindah-pidah negara. Dirjen Imigrasi Ronny Sompie mengaku saat ini Ketua Umum PSSI ini berada di Singapura. Sebelumnya, Ronie masih sudah berada di Malaysia. Dia mulai meninggalkan Indonesia sejak 17 Maret 2016 lalu. "Dari hasil pengecekan koordinasi kami dengan atase imigrasi yang ada di Malaysia, La Nyalla sudah melintas ke Singapura," katanya, Rabu (30/3).
Dari Malaysia, La Nyalla berpindah ke Singapura
JAKARTA. Tersangka perkara dana hibah Jawa Timur, La Nyalla Mattalitti terditeksi berpindah-pidah negara. Dirjen Imigrasi Ronny Sompie mengaku saat ini Ketua Umum PSSI ini berada di Singapura. Sebelumnya, Ronie masih sudah berada di Malaysia. Dia mulai meninggalkan Indonesia sejak 17 Maret 2016 lalu. "Dari hasil pengecekan koordinasi kami dengan atase imigrasi yang ada di Malaysia, La Nyalla sudah melintas ke Singapura," katanya, Rabu (30/3).