KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Jumlah orang Amerika Serikat yang mengajukan aplikasi untuk tunjangan pengangguran turun pekan lalu, menandakan terjadinya penguatan tenaga kerja. Mengutip Reuters, data Departemen Tenaga Kerja yang dirilis Kamis (26/12) menunjukkan, klaim awal tunjangan pengangguran negara turun 13.000 menjadi 222.000 yang disesuaikan secara musiman untuk pekan yang berakhir 21 Desember. Angka ini lebih rendah dari prediksi ekonom yang disurvei Reuters yang memperkirakan klaim akan turun menjadi 224.000 pada pekan lalu. Klaim terus berubah-ubah dalam beberapa pekan terakhir di sekitar musim liburan AS dan akhir tahun.
Data pengangguran AS turun, penguatan pasar tenaga kerja berlanjut
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Jumlah orang Amerika Serikat yang mengajukan aplikasi untuk tunjangan pengangguran turun pekan lalu, menandakan terjadinya penguatan tenaga kerja. Mengutip Reuters, data Departemen Tenaga Kerja yang dirilis Kamis (26/12) menunjukkan, klaim awal tunjangan pengangguran negara turun 13.000 menjadi 222.000 yang disesuaikan secara musiman untuk pekan yang berakhir 21 Desember. Angka ini lebih rendah dari prediksi ekonom yang disurvei Reuters yang memperkirakan klaim akan turun menjadi 224.000 pada pekan lalu. Klaim terus berubah-ubah dalam beberapa pekan terakhir di sekitar musim liburan AS dan akhir tahun.