KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah aksi penambahan modal yang dilakukan Dato Sri Tahir kepada PT Bank Mayapada Tbk (MAYA) bikin permodalan perseroan makin gemuk. Capital Adequacy Ratio (CAR) perseroan meningkat dari 16,18% pada akhir tahun lalu menjadi 17,97% per April 2020. “Pada April 2020, permodalan kami mengalami penguatan yang signifikan dengan adanya penambahan dana setoran modal dari pemegang saham senilai Rp 3,75 triliun,” kata Direktur Bank Mayapada Rudy Mulyono kepada Kontan.co.id, Rabu (12/5). Baca Juga: Siap ekspansi pascapandemi, Bank Mayapada (MAYA) akan rights issue Rp 750 miliar
Dato Sri Tahir kucurkan dana Rp 3,75 triliun, modal Bank Mayapada makin kuat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah aksi penambahan modal yang dilakukan Dato Sri Tahir kepada PT Bank Mayapada Tbk (MAYA) bikin permodalan perseroan makin gemuk. Capital Adequacy Ratio (CAR) perseroan meningkat dari 16,18% pada akhir tahun lalu menjadi 17,97% per April 2020. “Pada April 2020, permodalan kami mengalami penguatan yang signifikan dengan adanya penambahan dana setoran modal dari pemegang saham senilai Rp 3,75 triliun,” kata Direktur Bank Mayapada Rudy Mulyono kepada Kontan.co.id, Rabu (12/5). Baca Juga: Siap ekspansi pascapandemi, Bank Mayapada (MAYA) akan rights issue Rp 750 miliar