KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Universitas Indonesia (UI) saat ini sedang melakukan seleksi calon Rektor untuk periode 2024-2029. Salah satu kandidat yang mencuat adalah Dekan Fakultas Kedokteran UI, Prof. H. Ari Fahrial Syam. Panitia Penjaringan dan Penyaringan Calon Rektor (P3CR) telah menetapkan tujuh kandidat dari berbagai fakultas. Ari Fahrial Syam, seorang guru besar kedokteran, menawarkan perpaduan pengalaman lapangan, keahlian medis, kepemimpinan akademis, serta visi global. Pengalamannya mencakup berbagai peran, dari dokter di daerah terpencil hingga Ketua Dekan-Dekan Fakultas Kedokteran PTN se-Indonesia dan ASEAN.
Dekan Fakultas Kedokteran Ari Fahrial Syam Masuk Bursa Calon Rektor UI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Universitas Indonesia (UI) saat ini sedang melakukan seleksi calon Rektor untuk periode 2024-2029. Salah satu kandidat yang mencuat adalah Dekan Fakultas Kedokteran UI, Prof. H. Ari Fahrial Syam. Panitia Penjaringan dan Penyaringan Calon Rektor (P3CR) telah menetapkan tujuh kandidat dari berbagai fakultas. Ari Fahrial Syam, seorang guru besar kedokteran, menawarkan perpaduan pengalaman lapangan, keahlian medis, kepemimpinan akademis, serta visi global. Pengalamannya mencakup berbagai peran, dari dokter di daerah terpencil hingga Ketua Dekan-Dekan Fakultas Kedokteran PTN se-Indonesia dan ASEAN.