KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Dua jet tempur Su-27 Rusia mencegat sekelompok pesawat Angkatan Udara Prancis di atas Laut Hitam, Pusat Kontrol Pertahanan Nasional Rusia melaporkan pada Rabu. Mengutip TASS, Pada 17 Februari, Pusat Kontrol Pertahanan Nasional menyatakan, radar Rusia melihat target udara di atas perairan netral Laut Hitam mendekati perbatasan Rusia. "Dua pesawat tempur Su-27 dari Pasukan Peringatan Reaksi Cepat Pertahanan Udara dari Distrik Militer Selatan Angkatan Udara dan Pertahanan Udara Angkatan Darat bergegas untuk mengidentifikasi target udara dan mencegah pelanggaran perbatasan negara Rusia," kata Pusat Kontrol Pertahanan Nasional.
Dekati perbatasan, jet tempur Rusia cegat sekelompok pesawat militer Prancis
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Dua jet tempur Su-27 Rusia mencegat sekelompok pesawat Angkatan Udara Prancis di atas Laut Hitam, Pusat Kontrol Pertahanan Nasional Rusia melaporkan pada Rabu. Mengutip TASS, Pada 17 Februari, Pusat Kontrol Pertahanan Nasional menyatakan, radar Rusia melihat target udara di atas perairan netral Laut Hitam mendekati perbatasan Rusia. "Dua pesawat tempur Su-27 dari Pasukan Peringatan Reaksi Cepat Pertahanan Udara dari Distrik Militer Selatan Angkatan Udara dan Pertahanan Udara Angkatan Darat bergegas untuk mengidentifikasi target udara dan mencegah pelanggaran perbatasan negara Rusia," kata Pusat Kontrol Pertahanan Nasional.