JAKARTA. Tantangan yang dirasakan manajer investasi sepanjang tahun ini akan segera berakhir. Manajer investasi menaruh asa positif menyambut tahun depan dengan menyiapkan produk reksadana baru. Edward Lubis, Presiden Direktur PT Bahana TCW Investment Management mengakui dalam waktu dekat, pihaknya akan meluncurkan dua reksadana terproteksi. Satu reksadana terproteksi berbasis obligasi negara ritel (ORI) dan satu lagi obligasi berbasis surat utang negara (SUN). Adapun size reksadana terproteksi ini masing-masing Rp 100 miliar. "Kedua produk ini telah mendapatkan pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan tinggal menunggu waktu yang tepat untuk diluncurkan," ungkap Edward.
Di 2016, Bahana rilis akan rilis 2 reksadana baru
JAKARTA. Tantangan yang dirasakan manajer investasi sepanjang tahun ini akan segera berakhir. Manajer investasi menaruh asa positif menyambut tahun depan dengan menyiapkan produk reksadana baru. Edward Lubis, Presiden Direktur PT Bahana TCW Investment Management mengakui dalam waktu dekat, pihaknya akan meluncurkan dua reksadana terproteksi. Satu reksadana terproteksi berbasis obligasi negara ritel (ORI) dan satu lagi obligasi berbasis surat utang negara (SUN). Adapun size reksadana terproteksi ini masing-masing Rp 100 miliar. "Kedua produk ini telah mendapatkan pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan tinggal menunggu waktu yang tepat untuk diluncurkan," ungkap Edward.