KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana untuk meng-upgrade pendidikan vokasi. Hal ini di lakukan dari sisi kurikulum, infrastruktur, gedung sekolah hingga alat-alat penunjang lainnya. Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro mengatakan, pemerintah ingin membereskan pendidikan vokasi dari sisi pasokan. Hal ini untuk memuluskan niat pemerintah yang ingin menghasilkan sebanyak mungkin tenaga kerja, yang siap untuk bekerja terampil level menengah ke tinggi. “Nah tapi untuk level menengah tinggi yang berarti bisa berhadapan era digital, di perlukan serifikasi yag berbasis kompetensi,” ujarnya saat di temui di Hotel Mulia Senayan, Rabu (21/2).
Di era digital, pendidikan vokasi perlu diperbarui
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana untuk meng-upgrade pendidikan vokasi. Hal ini di lakukan dari sisi kurikulum, infrastruktur, gedung sekolah hingga alat-alat penunjang lainnya. Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro mengatakan, pemerintah ingin membereskan pendidikan vokasi dari sisi pasokan. Hal ini untuk memuluskan niat pemerintah yang ingin menghasilkan sebanyak mungkin tenaga kerja, yang siap untuk bekerja terampil level menengah ke tinggi. “Nah tapi untuk level menengah tinggi yang berarti bisa berhadapan era digital, di perlukan serifikasi yag berbasis kompetensi,” ujarnya saat di temui di Hotel Mulia Senayan, Rabu (21/2).