KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Israel akan berada di bawah serangan 2.000 roket dan rudal setiap hari selama perang masa depan dengan Hizbullah di Lebanon, OC Komando Garis Depan Mayjen Uri Gordin memperingatkan, Senin (15/3). Berbicara di Konferensi B’Sheva di Yerusalem, Gordin mengatakan, sekitar 2.000 roket dan rudal akan ditembakkan ke Israel setiap hari dan akan menantang kemampuan pertahanan militer serta sipil Israel. "Musuh kita di garis depan yang berbeda perlu tahu bahwa jika diperlukan, kita akan mengaktifkan militer yang kuat yang belum pernah terlihat sebelumnya," kata Gordin, seperti dikutip The Jerusalem Post.
Di perang masa depan, Hizbullah bisa tembak 2.000 roket & rudal setiap hari ke Israel
KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Israel akan berada di bawah serangan 2.000 roket dan rudal setiap hari selama perang masa depan dengan Hizbullah di Lebanon, OC Komando Garis Depan Mayjen Uri Gordin memperingatkan, Senin (15/3). Berbicara di Konferensi B’Sheva di Yerusalem, Gordin mengatakan, sekitar 2.000 roket dan rudal akan ditembakkan ke Israel setiap hari dan akan menantang kemampuan pertahanan militer serta sipil Israel. "Musuh kita di garis depan yang berbeda perlu tahu bahwa jika diperlukan, kita akan mengaktifkan militer yang kuat yang belum pernah terlihat sebelumnya," kata Gordin, seperti dikutip The Jerusalem Post.