KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo mengatakan, ekonomi Indonesia memiliki sektor-sektor yang berpotensi menjadi sumber pertumbuhan ekonomi baru. "Sumber pertumbuhan ekonomi baru, kami lihat adalah dari sisi tourism, maritim jadi sumber ekonomi baru, dan ekonomi syariah yang memungkinkan global halal chain. Itu akan menjadi sumber pertumbuhan ekonomi yang baru," kata Agus usai menghadiri acara High Level Conference Annual Meeting 2018 di Jakarta, Selasa (27/2). Menurut Agus, meski perekonomian Indonesia terbilang stabil. tetap harus ada sumber-sumber pertumbuhan ekonomi yang baru di Indonesia lantaran ketidakpastian global yang masih melanda.
Di tengah ketidakpastian, Indonesia punya sumber pertumbuhan ekonomi baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo mengatakan, ekonomi Indonesia memiliki sektor-sektor yang berpotensi menjadi sumber pertumbuhan ekonomi baru. "Sumber pertumbuhan ekonomi baru, kami lihat adalah dari sisi tourism, maritim jadi sumber ekonomi baru, dan ekonomi syariah yang memungkinkan global halal chain. Itu akan menjadi sumber pertumbuhan ekonomi yang baru," kata Agus usai menghadiri acara High Level Conference Annual Meeting 2018 di Jakarta, Selasa (27/2). Menurut Agus, meski perekonomian Indonesia terbilang stabil. tetap harus ada sumber-sumber pertumbuhan ekonomi yang baru di Indonesia lantaran ketidakpastian global yang masih melanda.