KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer lending atau PT Modal Rakyat Indonesia (Modal Rakyat) telah menyalurkan pinjaman produktif senilai Rp 282,51 miliar hingga saat ini. Padahal bulan lalu, Modal Rakyat baru menyalurkan pembiayaan senilai Rp 250 miliar. Adapun realisasi pinjaman yang telah di salurkan dari awal 2020 hingga saat ini mencapai Rp 163,23 miliar. Jumlah aplikasi pinjaman yang sudah masuk lewat platform Modal Rakyat sebanyak 16.662 aplikasi. Hingga saat ini, jumlah pengguna Modal Rakyat telah mencapai lebih dari 18.000 dengan lebih dari 15.000 pendana dan lebih dari 3000 peminjam yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia. Adapun sebanyak 57,17% didominasi oleh Pendana dengan rentan usia 19-34 tahun, 28,8% rentan usia 35-54 tahun.
Di tengah pandemi, Modal Rakyat catat salurkan pinjaman Rp 282,51 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer lending atau PT Modal Rakyat Indonesia (Modal Rakyat) telah menyalurkan pinjaman produktif senilai Rp 282,51 miliar hingga saat ini. Padahal bulan lalu, Modal Rakyat baru menyalurkan pembiayaan senilai Rp 250 miliar. Adapun realisasi pinjaman yang telah di salurkan dari awal 2020 hingga saat ini mencapai Rp 163,23 miliar. Jumlah aplikasi pinjaman yang sudah masuk lewat platform Modal Rakyat sebanyak 16.662 aplikasi. Hingga saat ini, jumlah pengguna Modal Rakyat telah mencapai lebih dari 18.000 dengan lebih dari 15.000 pendana dan lebih dari 3000 peminjam yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia. Adapun sebanyak 57,17% didominasi oleh Pendana dengan rentan usia 19-34 tahun, 28,8% rentan usia 35-54 tahun.