KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wakil Ketua Komite Ekonomi dan Industri Nasional (KEIN) Arif Budimanta mengatakan, menurut kajian KEIN, pengaruh nilai tukar bisa positif ke beberapa sektor. “Itu adalah sektor pertanian, perkebunan, kehutanan, dan perikanan. Jadi, ini basis kita,” kata Arif dalam acara diskusi ekonomi di Hotel Ibis, Jakarta, Rabu (26/9). “Kami lihat juga, agribisnis akan menjadi backbone ekonomi,” lanjutnya.
Di tengah tekanan nilai tukar, sektor ini bisa jadi basis ekonomi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wakil Ketua Komite Ekonomi dan Industri Nasional (KEIN) Arif Budimanta mengatakan, menurut kajian KEIN, pengaruh nilai tukar bisa positif ke beberapa sektor. “Itu adalah sektor pertanian, perkebunan, kehutanan, dan perikanan. Jadi, ini basis kita,” kata Arif dalam acara diskusi ekonomi di Hotel Ibis, Jakarta, Rabu (26/9). “Kami lihat juga, agribisnis akan menjadi backbone ekonomi,” lanjutnya.