KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menyiapkan berbagai skenario dampak penyebaran virus corona alias Covid-19 terhadap perekonomian Indonesia. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada skenario moderat diperkirakan masih mampu tumbuh di atas 4%. Namun pada skenario terburuk, pemerintah melihat ekonomi Indonesia berpotensi hanya tumbuh 2,5% hingga bahkan 0% pada 2020. Baca Juga: Ada wabah corona, BI: Inflasi Maret diproyeksi 0,11%
Di tengah wabah corona, ekonom: Pertumbuhan ekonomi masih punya harapan di atas 4%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menyiapkan berbagai skenario dampak penyebaran virus corona alias Covid-19 terhadap perekonomian Indonesia. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada skenario moderat diperkirakan masih mampu tumbuh di atas 4%. Namun pada skenario terburuk, pemerintah melihat ekonomi Indonesia berpotensi hanya tumbuh 2,5% hingga bahkan 0% pada 2020. Baca Juga: Ada wabah corona, BI: Inflasi Maret diproyeksi 0,11%