KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prinsip cash is the king nampaknya dipegang teguh oleh para orang tajir di tanah air saat menghadapi pandemi Covid-19. Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mencatat, sepanjang kuartal I-2020, simpanan nasabah bernilai di atas Rp 5 miliar tumbuh signifikan. Sementara nilai simpanan di bawah Rp 1 miliar justru tumbuh negatif. Baca Juga: Aktivasi Mobile Panin bisa lewat ATM bank Panin, begini caranya
Di tengah wabah corona, orang tajir makin rajin simpan dana di bank
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prinsip cash is the king nampaknya dipegang teguh oleh para orang tajir di tanah air saat menghadapi pandemi Covid-19. Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mencatat, sepanjang kuartal I-2020, simpanan nasabah bernilai di atas Rp 5 miliar tumbuh signifikan. Sementara nilai simpanan di bawah Rp 1 miliar justru tumbuh negatif. Baca Juga: Aktivasi Mobile Panin bisa lewat ATM bank Panin, begini caranya