BEIJING. Tanpa ada pengumuman kebijakan sebelumnya, bank sentral China sudah memberlakukan secara efektif kondisi pengetatan moneter dalam beberapa pekan terakhir. Hal itu tampak dari analisa yang dilakukan atas sejumlah transaksi. Seperti yang dikutip dari Bloomberg, People's Bank of China telah memangkas operasi pasar terbuka tujuh hari dibanding menyuntikkan lebih banyak dana dalam kontrak 14 hari dan 28 hari. Kebijakan tersebut berdampak pada kenaikan suku bunga pinjaman jangka penden dan menekan tingkat yield obligasi. Ini menjadi pertanda lain dilakukannya pengetatan secara selektif oleh PBOC yang mendukung pandangan para ekonom bahwa China sudah balik badan dari program stimulus moneter.
Diam-diam, China kerek suku bunga pinjaman
BEIJING. Tanpa ada pengumuman kebijakan sebelumnya, bank sentral China sudah memberlakukan secara efektif kondisi pengetatan moneter dalam beberapa pekan terakhir. Hal itu tampak dari analisa yang dilakukan atas sejumlah transaksi. Seperti yang dikutip dari Bloomberg, People's Bank of China telah memangkas operasi pasar terbuka tujuh hari dibanding menyuntikkan lebih banyak dana dalam kontrak 14 hari dan 28 hari. Kebijakan tersebut berdampak pada kenaikan suku bunga pinjaman jangka penden dan menekan tingkat yield obligasi. Ini menjadi pertanda lain dilakukannya pengetatan secara selektif oleh PBOC yang mendukung pandangan para ekonom bahwa China sudah balik badan dari program stimulus moneter.