JAKARTA. Pabrikan mobil asal Jerman, Volkswagen (VW) kini tengah dirundung masalah. Menurut penyelidikan yang dilakukan Badan Perlindungan Amerika Serikat, VW terbukti melakukan kecurangan uji emisi mesin diesel atau disebut dieselgate. Akibatnya jutaan mobil bermesin EA 189 terpaksa ditarik kembali. Tak pelak, hal ini bisa jadi berdampak negatif bagi distributor resmi VW didunia, termasuk di Indonesia. Namun, Rully Johan, Public Relations Manager PT Garuda Mataram Motor, distributor VW di Indonesia mengungkapkan, sejauh ini skandal dieselgate belum berdampak terhadap penjualan VW Indonesia.
Dieselgate tak pengaruhi penjualan VW Indonesia
JAKARTA. Pabrikan mobil asal Jerman, Volkswagen (VW) kini tengah dirundung masalah. Menurut penyelidikan yang dilakukan Badan Perlindungan Amerika Serikat, VW terbukti melakukan kecurangan uji emisi mesin diesel atau disebut dieselgate. Akibatnya jutaan mobil bermesin EA 189 terpaksa ditarik kembali. Tak pelak, hal ini bisa jadi berdampak negatif bagi distributor resmi VW didunia, termasuk di Indonesia. Namun, Rully Johan, Public Relations Manager PT Garuda Mataram Motor, distributor VW di Indonesia mengungkapkan, sejauh ini skandal dieselgate belum berdampak terhadap penjualan VW Indonesia.