KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Maraknya aksi profit taking di akhir Februari 2020, harga emas dan logam mulia lainnya terpaksa melorot cukup dalam. Untuk jangka pendek, prospek komoditas tersebut diperkirakan masih bakal mengalami volatilitas. Mengutip Bloomberg, harga emas Comex untuk kontrak April 2020 tercatat melorot 4,61% ke level US$ 1.566,70 per ons troi. Sementara itu, harga perak jatuh 7,21%, menjadi US$ 16,46 per ons troi. Spot platinum turun sebanyak 4,07% menjadi US$ 866,30 per ons troi dan paladium anjlok hingga 8,71% ke level US$ 2.616,55 per ons troi. Baca Juga: Harga logam mulia ikut rontok terbawa virus corona
Digerus profit taking, harga emas dan logam mulia lain bakal volatil sementara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Maraknya aksi profit taking di akhir Februari 2020, harga emas dan logam mulia lainnya terpaksa melorot cukup dalam. Untuk jangka pendek, prospek komoditas tersebut diperkirakan masih bakal mengalami volatilitas. Mengutip Bloomberg, harga emas Comex untuk kontrak April 2020 tercatat melorot 4,61% ke level US$ 1.566,70 per ons troi. Sementara itu, harga perak jatuh 7,21%, menjadi US$ 16,46 per ons troi. Spot platinum turun sebanyak 4,07% menjadi US$ 866,30 per ons troi dan paladium anjlok hingga 8,71% ke level US$ 2.616,55 per ons troi. Baca Juga: Harga logam mulia ikut rontok terbawa virus corona