KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerapan Enchanced Oil Recovery (EOR) dinilai belum memberikan dampak bagi upaya peningkatan produksi minyak dan gas bumi (migas) nasional Direktur Jenderal Migas Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Tutuka Ariadji mengaku siap turun langsung ke lapangan untuk mengurus metode EOR. Menurutnya, metode EOR yang dilakukan pada satu sumur harus direncanakan untuk skala besar atau seluruh lapangan.
Dirjen Migas siap turun gunung urus metode EOR
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerapan Enchanced Oil Recovery (EOR) dinilai belum memberikan dampak bagi upaya peningkatan produksi minyak dan gas bumi (migas) nasional Direktur Jenderal Migas Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Tutuka Ariadji mengaku siap turun langsung ke lapangan untuk mengurus metode EOR. Menurutnya, metode EOR yang dilakukan pada satu sumur harus direncanakan untuk skala besar atau seluruh lapangan.