KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Direktur Jenderal Pajak Bimo Wijayanto menegaskan komitmennya untuk menghapus praktik dan budaya feodal di lingkungan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Bimo secara tegas menolak pola birokrasi lama yang menempatkan relasi kerja secara hierarkis dan tidak sehat, serta menilai praktik tersebut tidak lagi relevan dengan semangat reformasi birokrasi. Baca Juga: Usai OTT KPK, Dirjen Pajak Bimo Ajak Pegawai Jaga Rumah Besar DJP
Dirjen Pajak Bimo: Tidak Ada Lagi Budaya Feodal di Lingkungan DJP
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Direktur Jenderal Pajak Bimo Wijayanto menegaskan komitmennya untuk menghapus praktik dan budaya feodal di lingkungan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Bimo secara tegas menolak pola birokrasi lama yang menempatkan relasi kerja secara hierarkis dan tidak sehat, serta menilai praktik tersebut tidak lagi relevan dengan semangat reformasi birokrasi. Baca Juga: Usai OTT KPK, Dirjen Pajak Bimo Ajak Pegawai Jaga Rumah Besar DJP