KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk menjadi salah satu perusahaan pelat merah yang disebut-sebut turut dilibatkan dalam upaya penyelamatan PT Asuransi Jiwasraya. Bersama sejumlah BUMN lain, Bank BTN diharapkan membantu memperlancar likuiditas yang membelit perusahaan asuransi jiwa tersebut. Terkait hal ini, Direktur Utama Bank BTN Maryono belum mau bicara banyak. Ia mengaku belum tahu rencana soal kebar perusahaannya menjadi investor Jiwasraya. "Nanti saya cari dulu info dan datanya," katanya saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (14/1).
Disebut ikut dilibatkan membantu masalah Jiwasraya, ini kata Bank BTN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk menjadi salah satu perusahaan pelat merah yang disebut-sebut turut dilibatkan dalam upaya penyelamatan PT Asuransi Jiwasraya. Bersama sejumlah BUMN lain, Bank BTN diharapkan membantu memperlancar likuiditas yang membelit perusahaan asuransi jiwa tersebut. Terkait hal ini, Direktur Utama Bank BTN Maryono belum mau bicara banyak. Ia mengaku belum tahu rencana soal kebar perusahaannya menjadi investor Jiwasraya. "Nanti saya cari dulu info dan datanya," katanya saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (14/1).