JAKARTA. Wakil Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Sigit Widjatmoko mengatakan, Dishub DKI akan melakukan kanalisasi (pengumpulan) angkutan umum di kawasan Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat. Kanalisasi dilakukan agar setiap moda angkutan umum memiliki masing-masing area untuk menunggu penumpang yang turun dari KRL di stasiun. "Betul (akan ada kanalisasi), harapan kami juga tentunya penumpang itu sejak turun dari gerbong sudah bisa menentukan pemilihan, dia ingin melanjutkan moda lanjutannya," ujar Sigit saat dihubungi Kompas.com, Senin (31/7).
Dishub DKI akan kumpulkan angkot di St Tanah Abang
JAKARTA. Wakil Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Sigit Widjatmoko mengatakan, Dishub DKI akan melakukan kanalisasi (pengumpulan) angkutan umum di kawasan Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat. Kanalisasi dilakukan agar setiap moda angkutan umum memiliki masing-masing area untuk menunggu penumpang yang turun dari KRL di stasiun. "Betul (akan ada kanalisasi), harapan kami juga tentunya penumpang itu sejak turun dari gerbong sudah bisa menentukan pemilihan, dia ingin melanjutkan moda lanjutannya," ujar Sigit saat dihubungi Kompas.com, Senin (31/7).