KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kementerian Keuangan mencatat, realisasi penerimaan pajak dari awal tahun 2023 hingga 12 Desember 2023 telah mencapai Rp 1.739,84 triliun atau mencapai 95,7% dari target dalam Peraturan Presiden (Perpres) 75/2023. Direktur Jenderal Pajak Suryo Utomo menyampaikan, dari realisasi tersebut belum ada satupun Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di seluruh Indonesia yang sudah 100% mencapai target penerimaan pajaknya. “Kalau kita balik ke target basis Perpres 75/2023 sebesar Rp1.818 triliun, sampai dengan hari ini belum tercapai,” tutur Suryo dalam konferensi pers APBN KITA, Jumat (15/12).
Ditjen Pajak Klaim Belum Ada KPP yang Mencapai Target Penerimaan Pajak
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kementerian Keuangan mencatat, realisasi penerimaan pajak dari awal tahun 2023 hingga 12 Desember 2023 telah mencapai Rp 1.739,84 triliun atau mencapai 95,7% dari target dalam Peraturan Presiden (Perpres) 75/2023. Direktur Jenderal Pajak Suryo Utomo menyampaikan, dari realisasi tersebut belum ada satupun Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di seluruh Indonesia yang sudah 100% mencapai target penerimaan pajaknya. “Kalau kita balik ke target basis Perpres 75/2023 sebesar Rp1.818 triliun, sampai dengan hari ini belum tercapai,” tutur Suryo dalam konferensi pers APBN KITA, Jumat (15/12).