KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja lini bisnis asuransi properti mulai menunjukan tren peningkatan di periode setengah tahun pertama 2018 ini. Meski pertumbuhan premi yang didapat masih terbilang mini. Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) mencatat sampai semester I-2018 pelaku usaha asuransi kerugian membukukan premi sebesar Rp 8,35 triliun dari lini bisnis asuransi properti. Jumlah ini meningkat 1,2% dibanding periode yang sama di tahun lalu. Meski kecil, namun pertumbuhan premi sampai enam bulan pertama tahun ini masih terbilang lebih baik. Pasalnya selama beberapa periode sebelumnya, premi yang didapat dari lini usaha tersebut cenderung menurun.
Ditopang segmen residensial, asuransi properti tumbuh tipis di semester I-2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja lini bisnis asuransi properti mulai menunjukan tren peningkatan di periode setengah tahun pertama 2018 ini. Meski pertumbuhan premi yang didapat masih terbilang mini. Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) mencatat sampai semester I-2018 pelaku usaha asuransi kerugian membukukan premi sebesar Rp 8,35 triliun dari lini bisnis asuransi properti. Jumlah ini meningkat 1,2% dibanding periode yang sama di tahun lalu. Meski kecil, namun pertumbuhan premi sampai enam bulan pertama tahun ini masih terbilang lebih baik. Pasalnya selama beberapa periode sebelumnya, premi yang didapat dari lini usaha tersebut cenderung menurun.