KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mencatat pertumbuhan kredit modal kerja sampai Juli 2018 tumbuh cukup bagus sebesar 14% secara tahunan atau year on year (yoy). Jan Hendra, Sekretaris Perusahaan BCA mengatakan, pertumbuhan kredit modal kerja ini didorong oleh kredit ke lembaga keuangan, perkebunan, telekomunikasi dan minyak nabati. "Kredit modal kerja masih menjadi tumpuan," kata Jan kepada kontan.co.id, Senin (3/9).
Ditopang sektor perkebunan, kredit modal kerja BCA tumbuh 14% pada Juli 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mencatat pertumbuhan kredit modal kerja sampai Juli 2018 tumbuh cukup bagus sebesar 14% secara tahunan atau year on year (yoy). Jan Hendra, Sekretaris Perusahaan BCA mengatakan, pertumbuhan kredit modal kerja ini didorong oleh kredit ke lembaga keuangan, perkebunan, telekomunikasi dan minyak nabati. "Kredit modal kerja masih menjadi tumpuan," kata Jan kepada kontan.co.id, Senin (3/9).