KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tercatat turun 0,45% ke level 6.829,93 pada perdagangan Rabu (25/1) dari posisi hari sebelumnya di 6.860,85. Secara intraday, IHSG sempat menyentuh level tertinggi di 6.871,36 dan terendah di 6.821,28. Analis Indo Premier Sekuritas Mino mengatakan, penurunan IHSG sejalan dengan pelemahan mayoritas indeks di bursa saham Amerika Serikat (AS). Penurunan harga energi, terutama minyak mentah dan batubara serta aksi ambil untung di saham pertambangan mineral logam juga menjadi sentimen yang menyeret IHSG ke bawah.
Ditutup Terkoreksi pada Rabu, Simak Proyeksi IHSG pada Perdagangan Kamis (26/1)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tercatat turun 0,45% ke level 6.829,93 pada perdagangan Rabu (25/1) dari posisi hari sebelumnya di 6.860,85. Secara intraday, IHSG sempat menyentuh level tertinggi di 6.871,36 dan terendah di 6.821,28. Analis Indo Premier Sekuritas Mino mengatakan, penurunan IHSG sejalan dengan pelemahan mayoritas indeks di bursa saham Amerika Serikat (AS). Penurunan harga energi, terutama minyak mentah dan batubara serta aksi ambil untung di saham pertambangan mineral logam juga menjadi sentimen yang menyeret IHSG ke bawah.